Pages

Daftar Hitam Penjualan Barang Bajakan Melalui Internet, Indonesia salah satunya

Share and Enjoy! :

Daftar Hitam Penjualan Barang Bajakan Melalui Internet, Indonesia salah satunya-Ga usah kaget Gan, rasa-rasanya masuk akal kok kalau Indonesia masuk daftar hitam penjualan barang bajakan, mau tahu sebabnya?
Menurut USTR, bersama beberapa negara seperti Ekuador, Paraguay, Argentina, Hongkong, India, Ukraina, Filipina, Thailand, Meksiko, Pakistan, dan Kolombia, Indonesia dimasukkan pada daftar pasar yang banyak memperdagangkan barang bajakan dan palsu.
Sementara Rusia diduga menjadi basis pasar dan website musik bajakan.
“Ketika laman Rusia, allofmp3 (layanan server yang sempat menjadi website penyedia musik bajakan terbesar di dunia) dimatikan pada 2007, situs-situs lain yang identik dengan itu mengambilalih posisinya,” pungkas USTR.
Kamar Dagang dan Industri AS mendesak Kongres meloloskan aturan yang memberi pengadilan sebuah otoritas untuk memblok laman asing yang menjual barang palsu atau bajakan di AS.
sumber:berita8.com